Jakarta, CNBC Indonesia -Presiden Joko Widodo mengucapkan selamat kepada Timnas Indonesia U-23 yang lolos ke Semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah mengalahkan Korea Selatan di Qatar.
Simak informasi selengkapnya dalam program Closing Bell di CNBC Indonesia, Jumat (26/04/2024).
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini